Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama telah membuat Format isian Data Peserta Olimpiade Sains Nasional (OSN) untuk Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2019. Biodata Peserta menjadi salah satu syarat untuk mengikuti kegiatan lomba OSN baik itu jenjang SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA dan SMK.
Berikut ini Biodata peserta OSN (Olimpiade Sains Nasional) yang harus di isi secara lengkap:
DATA PESERTA
OLIMPIADE SAINS NASIONAL TINGKAT KABUPATEN/KOTA TAHUN 2019
DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
Nama Lengkap:
Tempat Tanggal / Lahir :
NISN :
Agama :
Asal Sekolah :
NPSN :
Kelas : VII (Tujuh) VIII (Delapan) IX (Sembilan)
Mata Pelajaran :
Alamat Sekolah :
Kab / Kota :
Provinsi :
Telepon Sekolah :
Email Sekolah :
Alamat Rumah :
Telepon Rumah : HP.
Email Pribadi :
Nama Orang Tua : Ayah : Ibu :
Pekerjaan Orang Tua : Ayah : Ibu :
Prestasi:
Catatan : Pengisian Biodata peserta OSN menggunakan huruf kapital/ huruf besar.
Untuk memverifikasi data selain membawa formulir dan biodata peserta OSN, peserta OSN juga diminta melengkapi data :
1. Foto copy akta 1 lembar
2. Pas foto 3 x 4 2 lembar
3. Foto copy identitas raport
4. SK pemenang seleksi kecamatan dari UPTD
Baca juga:
Soal OSN SD/MI 2018 beserta kunci jawaban
Silabus OSN SMA 2018 Lengkap Semua Bidang
Panduan OSN Tahun 2019
Selengkapnya, bagi bapak/ibu guru yang belum memiliki format biodata peserta lomba Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tahun 2019 anda bisa mengunduhnya melalui tautan link di bawah ini;
Biodata Peserta OSN 2019.docx, Unduh
Formulir Peserta OSN 2019.xlsx Unduh
Demikian Biodata Peserta Olimpiade Sains Nasional (OSN) terbaru tahun 2019 yang dapat saya bagikan, terima kasih dan semoga sukses.
0 Response to "Biodata Peserta OSN Terbaru 2019"
Post a Comment